
Tahun 2011 telah berlalu. Tahun baru 2012 telah datang. Apa makna tahun baru? Kenapa banyak orang bahkan sebagian besar bergembira, bersuka ria dengan datangnya tahun baru? Apa yang membuat mereka begitu bahagianya dengan tibanya pergantian tahun? Padahal pergantian tahun berarti semakin tuanya umur...